User profile picture

Badan Perencanaan, Penelitian Dan Pengembangan Daerah

-

License

License Not Specified

Akses API Json

The information on this page (the dataset metadata) is also available in these formats.

JSON

Capaian Indeks Toleransi Kabupaten Lombok Tengah Tahun 2019-2023

Keterangan Meta Data Dataset :

Konsep              

: Toleransi

Definisi

: Gambaran tingkat toleransi antar umat beragama yang dinyatakan dengan angka indeks. Indeks toleransi dihitung dari rata-rata skor persepsi terhadap toleransi, sikap terhadap toleransi, kerjasama antar umat beragama, sikap pemerintah dalam hubungan antar umat beragama serta dimensi sosial politik dan sosial kemasyarakatan/budaya serta keamanan dan ketertiban umum.

Klasifikasi

: Dimensi Kerjasama hubungan sosial, persepsi, sikap, sikap pemerintah, persepsi toleransi

Satuan

: Indeks

Ukuran

: -

Interpretasi

: Indeks toleransi antara 1,0 - 1,7 artinya tingkat toleransi sangat rendah, Indeks toleransi antara 1,8 - 2,5 artinya tingkat toleransi rendah, Indeks toleransi antara 2,6 - 3,3 artinya tingkat toleransi cukup, Indeks toleransi antara 3,4 - 4,1 artinya tingkat toleransi tinggi, Indeks toleransi antara 4,2 - 5,0 artinya tingkat toleransi sangat tinggi.

Rumus Penghitungan

: I = totalskor/totalpertanyaan

Sumber Data  

: Survei Indeks Toleransi, BAPPERIDA

Metodologi

: Survei non probabilitas

Periode Enumrasi

: Tahunan

Kebutuhan Data

: RPJMD

Perencanaan Kegiatan

: Tanggal Mulai (1 Agustus 2023) Tanggal Selesai (15 Agustus 2023)

Desain

: Tanggal Mulai (8 Agustus 2023) Tanggal Selesai (12 Agustus 2023)

Pengumpulan Data

: Tanggal Mulai (16 Agustus 2023) Tanggal Selesai (30 Agustus 2023)

Pengolahan Data

: Tanggal Mulai (1 September 2023) Tanggal Selesai (30 September 2023)

Analisis

: Tanggal Mulai (1 September 2023) Tanggal Selesai (30  September 2023)

Diseminasi Hasil

: Tanggal Mulai (1 Oktober 2023) Tanggal Selesai (30  Oktober 2023)

Evaluasi

: Tanggal Mulai (1 November 2023) Tanggal Selesai (4 November 2023)

Data dan Resource

Meta Data Value
Dataset Diperbarui 21 Nov 2024
Dataset Dibuat 13 Mar 2024
Pengukuran Dataset
Sumber Data Badan Perencanaan, Penelitian Dan Pengembangan Daerah
Sektor / Bidang Urusan Keagamaan
Satuan Dataset
Frekuensi Dataset tahunan
Periode Enumerasi
Identifier 1ea9e8bd-bf04-44d3-a5dc-9ab7772ca3e3